BESARAN-BESARAN DALAM GERAK LURUS

 

Jarak adalah panjang lintasan yang ditempuh benda tanpa memerhatikan arahnya. Jarak merupakan besaran skalar.

Perpindahan adalah perubahan posisi benda ditinjau dari posisi awal dan posisi akhir benda tersebut. Perpindahan merupakan besaran vektor, sehingga dapat bernilai positif maupun negatif. Lihat gambar berikut ini!

Gerak satu dimensi

Pada gerak satu dimensi seperti pada gambar di atas, perpindahan bernilai positif jika arahnya ke kanan dan negatif jika arahnya ke kiri.

Kelajuan dan Kecepatan

Kelajuan

Cepat lambatnya perubahan jarak terhadap waktu.

Kecepatan

Cepat lambatnya perubahan kedudukan suatu benda terhadap waktu.

 

Percepatan

Hasil bagi antara perubahan kecepatan dalam waktu yang sangat singkat.

Untuk materi lengkap silahkan cek video pembelajaran yang sudah di share pada rencana pembelajaran.

 


Comments