Hukum Hooke
Hukum Hooke
“Jika gaya yang diberikan pada sebuah pegas tidak melebihi batas elastisitasnya, pertambahan panjang pegas akan berbanding lurus dengan gaya yang diberikan tersebut”.
F = Gaya (N)
k = Konstanta Pegas (N/m)
Δx = Pertambahan Panjang (m)
Contoh Soal :
Sebuah pegas bertambah panjang 4 cm saat diberi gaya 10 N. Tentukan besar konstanta pegas !
Diketahui :
F = 10 N
Δx = 4 cm = 0,04 m
Jawaban :
Contoh Soal :
Sebuah pegas memiliki panjang mula-mula 20 cm. Pada saat pegas ditarik dengan gaya 25 N, panjangnya menjadi 22 cm. Jika pegas ditarik gaya 50 N, maka panjang pegas akan menjadi ....
Diketahui :
F1 = 25 N
Δx1 = x1 – x0 = 22 –
20 = 2 cm
F2 = 50 N
Jawab :
Maka panjang pegas menjadi
2. Susunan Paralel Pegas
Contoh Soal :Tiga buah pegas disusun seperti di bawah ini !
k1 = k2 =k3 = 300 N/mJika massa benda yang digantung 500 gram . Tentukan pertambahan panjang pada pegas !
Diketahui :
Comments
Post a Comment